BACA JUGA:Aston Gresik dan Gressmall Sampaikan Harapan untuk Memorandum di HUT Ke-56
“Kami sangat senang acara yang dipersiapkan sejak lama ini berjalan meriah. Antusiasme tamu menjadi energi positif bagi kami untuk terus menghadirkan pengalaman terbaik,” ujar S. Paminta Nugraha, SE., CHA, General Manager Aston Gresik Hotel & Conference Center.
Menutup perayaan dengan manis, Aston Gresik berkomitmen untuk terus menjadi bagian dari momen berharga masyarakat Gresik dengan pelayanan sepenuh hati di tahun 2026.(mtr)