Peringati Hari Juang TNI AD, Kodim Bojonegoro Baksos Pembuatan Akta Kelahiran Gratis

Rabu 11-12-2024,15:24 WIB
Reporter : Sutopo
Editor : Fatkhul Aziz

BACA JUGA:Kapolres Bojonegoro Beri Kejutan Kodim 0813 saat HUT Kodam V/Brawijaya

Sementara itu, seorang penerima manfaat pelayanan, Sugiharto (33), warga Desa Sembung Kecamatan Kapas, mengaku sangat terbantu dengan adanya kegiatan bakti sosial pelayanan pembuatan akta kelahiran secara gratis yang diadakan oleh TNI bersama Disdukcapil Kabupaten Bojonegoro.

"Terima kasih kepada jajaran Kodim 0813 Bojonegoro dan Pemerintah Kabupaten Bojonegoro yang sudah mengadakan program bakti sosial ini. Program ini sangat membantu sekali, seperti saya yang hingga anak berusia 3 tahun baru bisa mengurus akta kelahiranya karena sangat sibuk dengan pekerjaan. Sekali lagi terima kasih untuk TNI, TNI Angkatan Darat Berjuang Bersama Rakyat," pungkasnya.

Kategori :