BACA JUGA:Pastikan Kesiapan Pengamanan Pilkada 2024, Tim Logistik Polda Jatim Cek Ranmor Dinas Polres Lumajang
"Dengan pelaksanaan operasi zebra ini, kita berharap dapat menurunkan angka kecelakaan lalu lintas dan juga mengurangi fatalitas kecelakaan, sekaligus meningkatkan disiplin dan kesadaran masyarakat yang berlalulintas," tegas dia.
"Edukasi dan penegakan hukum yang kita lakukan harus berjalan, selaras demi menciptakan kondisi Kamseltibcarlantas yang lebih baik diwilayah Jawa Timur," ia menambahkan.
Pasma juga menyampaikan, operasi ini juga berperan penting dalam mendukung suksesi agenda nasional seperti pelantikan Presiden dan Wakil Presiden terpilih, serta pilkada serentak di tahun 2024.
BACA JUGA:Kapolda Jatim Pimpin Baksos Semeru Overland di Purwodadi untuk Cooling System Jelang Pilkada 2024
"Kami berharap dengan pelaksanaannya operasi ini dapat terlaksana ketertiban lalu lintas dapat terjaga dengan baik. Sehingga semua agenda nasional itu bisa berlangsung lancar, aman, sukses tanpa ada gangguan yang berarti," tutup dia.(fdn)